Advertisement
Pada saat ini ponsel Android pada umumnya memiliki bentuk yang
seragam di mana pada bagian layar di dominasi oleh layar sentuh, dan
dibawahnya hanya terdapat tombol. Hal ini tentu kadang membuat kita
cukup jenuh dengan ponsel Android yang beredar.
Membaca peluang tersebut beberapa saat yang lalu Samsung bermotivasi untuk memperkenalkan Samsung Galaxy Golden
yang merupakan ponsel Flip Android pertama. Beberapa hari yang lalu
pula Philips juga memperkenalkan ponsel flip pertamanya yaitu, Philips Xenium X9588. Untuk mengetahui fitur apa saja yang dibawanya simaklah ulasan berikut ini :
Philis Xenium X9588 menganut desain flip dengan dimensi 116.5 x 61.5 x
20.5 mm. Ponsel ini juga hadir dengan 2 buah layar dengan ukuran 3.5
inci resolusi 480 x 800 pixel serta kemampuan memproduksi 256 ribu
warna. Tidak ketinggalan panel IPS LCD juga sudah diterapkan pada kedua
layar tersebut yang membuatnya memiliki sudut pandang yang lebih luas.
Pada saat anda membuka bagian dalamnya, selain terdapat layar
internal anda juga dapat menemukan tombol alfanumerik dengan ukuran yang
cukup besar. Agar membuatnya terlihat elegan pihak Philips juga
membalut Philips Xenium X9588 dengan balutan warna hitam.
Di sisi performa Philips W9588 dilengkapi oleh CPU Quad Core 1.2 Ghz
yang di imbangi oleh RAM dengan kapasitas 1 GB yang membuatnya dapan
menjalankan sistem operasi Android Jelly Bean 4.2 dengan cukup lancar.
Di sektor koneksi juga terdapat bluetooth, microUSB, dan Wi-Fi.
Philips W9588 juga memiliki sebuah kamera dengan resolusi 8 MP plus
lampu LED. Ponsel ini juga dapat digunakan untuk merekam video 720p
dengan kecepatan 30 fps.
Sebagai keluarga Philips Xenium,
ponsel ini memiliki daya tahan baterai yang di atas rata-rata. Dengan
kapasitas baterai sebsar 2400 mAh, Philips Xenium X9588 mampu stanby
hingga 603 jam, dan dapat digunakan bicara selama 16 jam dalam sekali
isi daya. Mengenai harganya, Philips Xenium X9588 akan di bandrol dengan
harga yang cukup fantastis, yaitu sekitar Rp 10 jutaan.
sumber: viateknologi.com
Advertisement
Related Posts :
- Rencana Tablet Lipat Samsung? Ini Buktinya!
- Philips Xenium X9588, Smartphone Android Dengan 2 Layar
- Review Gadget: Philips W6618,Smartphone Batrei Berkapasitas Besar Terbaru 2014
- [Review] 7 Alasan (S)empurna Memilih Oppo R7s Sebagai Resolusi Tahun 2016 Anda
- Spesifikasi, Review dan Prediksi Harga Samsung Galaxy Note 4 + Galaxy Edge
- Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy Camera 2 GC200 Terbaru
- Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy K Zoom Terbaru Dengan Kamera 20,7 MP
- Harga dan Spesifikasi Dari Xiaomi Redmi 1S Terbaru di Indonesia
- Himax Pure S, Smartphone Lokal Android Octa Core Tertipis di Dunia
- Fungsi "BlackBerry Protect" Pada Blackberry 10 Untuk Mencegah Ketika Hilang atau Dicuri
- Samsung Galaxy Trend II Duos S7572, Harga dan Spesifikasi Terbaru
- Samsung Galaxy Alpha, Harganya 11 Juta?
- undefined
- Google Tunjuk Evercoss Untuk Garap Proyek Android One
- Mito T330 Prime, Tablet Canggih Harga 1 Jutaan
- Mito A150 Fantasy Pocket, Android Quad Core Harga Kurang Dari 1 Juta
- Moto X + 1, Bocor di Geekbench Lihat Spesifikasi Gaharnya Disini
- Tips Cara Membuat Android Menjadi Speedometer
- Cara Registrasi Kartu SIM yang Benar Menurut Aturan Baru
- Rincian Tarif Internet 4G LTE Operator di Indonesia Terbaru